Armada adalah sebuah grup musik/band yang berasal dari Palembang, Indonesia. Pada awalnya Band ini bernama Kertas. Genre musik mereka adalah pop dan pop melayu. Mereka merilis album perdana mereka yang berjudul Kekasih yang tak Dianggap . Namun album ini kurang menuai kesuksesan. Pada tahun 2008, Kertas pun mengubah nama menjadi Armada dan merilis album kedua mereka yang berjudul Balas Dendam dengan singel lagu Gagal Bercinta dan nama grup ini pun mulai didengar. Baca juga : Lagu Barat Enak Didengar.
Sukses dengan album kedua, mereka merilis album berikutnya dengan judul Hal Terbesar pada tahun 2009 dengan singel lagu Buka Hatimu dan Mau Dibawa Kemana . Nama band ini pun menjadi kian tenar berkat album ini.
Pada tanggal 18 Maret 2012 , Armada meluncurkan sebuah album yang diberi judul Satu Hati Sejuta Cinta . Album tersebut berisikan 10 buah lagu baru dan 3 lagu lama. Album ini hanya dijual di gerai KFC di seluruh Indonesia.
Pada tanggal 17 September 2014, Armada merilis album kelimanya dengan judul Pagi Pulang Pagi . Album ini berisi 10 buah lagu baru. Salah satu hits single di album ini yaitu berjudul Pergi Pagi Pulang Pagi.
Hingga saat ini Armada telah mengeluarkan beberapa album studio yaitu:
¤ Kekasih Yang Tak Dianggap (2006)
¤ Balas Dendam (2008)
¤ Hal Terbesar (2009)
¤ Satu Hati Sejuta Cinta (2012)
¤ Pagi Pulang Pagi (2014)
Album kompilasi :
¤ Cahaya Bintang Ramadhan (2015)
Dan berikut ini adalah beberapa Kumpulan Daftar Lagu Armada Terbaru Terbaik Terpopuler dan Enak Didengar versi blog zonanesia:
- Buka Hatimu
- Apa Kabar Sayang
- Pemilik Hatimu
- Ku Ingin Setia
- Mau Di Bawa Kemana
- Sakitnya Mencintaimu
- Asal Kau Bahagia
- Pergi Pagi Pulang Pagi
- Hargai Aku
- Pulang Malu Tak Pulang Rindu
- Katakan Sejujurnya
- Bebaskan Diriku
- Kekasih yang tak Dianggap
- Harusnya Aku
- Jangan Marah Lagi
- Bukan Dewa
- Pencuri Hati
- Mabuk Cinta
- Wanita Paling Berharga
- Kau Harus Terima
- Cinta Itu Buta
- Jawab
- Berdoa Untuk Semua
- Penantian
- Tanya Air Mata
- Berhati Besar
- Dimilikimu Lagi
- Dimana Letak Hatimu
- Hal Terbesar
- Aku Dia Kekasihmu
- Apa Yang Kau Cari
- Rintang
Demikian artikel kali ini tentang Daftar Lagu Armada Bagus Terpopuler dan Enak Didengar semoga bermanfaat, terima kasih. Baca juga : Lagu Romantis Indonesia buat Pacar
Related Posts
- Kumpulan Daftar Lagu Shakira Terbaik dan Terpopuler, Enak DidengarKumpulan Daftar Lagu Shakira Terbaik dan Terpopuler, Enak Didengar - Shakira adalah seorang penyanyi profesional yang lahir pada 2 Februari 1977 dan ...
- Daftar Lagu Crown the Empire Terbaik Enak Didengar TerpopulerDaftar Lagu Crown the Empire Terbaik Enak Didengar Terpopuler - Crown the Empire merupakan sebuah band yang berasal dari Dallas, Texas Amerika Serika ...
- Daftar Lagu Ed Sheeran Terbaik Terpopuler Enak didengarEdward Christopher Sheeran atau yang biasa dikenal dengan nama panggung Ed Sheeran adalah seorang penyanyi dan penulis lagu dan produser rekaman yang ...
- Daftar Lagu Bring Me The Horizon BMTH Terbaik Enak Didengar TerpopulerDaftar Lagu Bring Me The Horizon Terbaik Enak Didengar Terpopuler - Bring Me the Horizon atau biasa disingkat bmth merupakan sebuah band rock yang b ...
- Daftar Lagu Dj Tiesto Terkenal Terbaik, Enak Didengar, dan TerpopulerDaftar Lagu Dj Tiesto Terbaik, Enak Didengar, dan Terpopuler - Tijs Michiel Verwest atau yang lebih dikenal sebagai Tie sto adalah seorang DJ yang be ...
- Lagu Ariana Grande Terbaik yang Enak Didengar Terkenal TerpopulerAriana Grande-Butera atau yang lebih dikenal dengan Ariana Grande adalah seorang penyanyi, penulis lagu, dan aktris pendatang baru yang berasal dari ...