Mode Baryon Naruto vs Isshiki Anime Kelebihan dan Kekuranga - Dalam anime Boruto Episode 216 diperlihatkan pertarungan antara Naruto, Sasuke, dan boruto melawan Isshiki Otsutsuki yang telah bangkit. Yang menarik dari episode ini adalah saat mereka kewalahan melawan Isshiki, Kurama atau monster rubah yang ada dalam diri Naruto mengatakan jika ada satu cara untuk mengalahkan Otsutsuki Isshiki yaitu dengan menggunakan jurus yang bisa disebut dengan Mode Baryon.
Dalam mode ini penampilan Naruto berubah seperti rambutnya menjadi lebih runcing, terdapat semacam telinga rubah di sisi kepalanya, tanda kumisnya menjadi lebih tebal, dan matanya merah seperti mata Kurama, serta mendapatkan jubah chakra dibelakangnya yang berwarna merah, untuk lebih jelasnya silahkan lihat gambar dibawah ini.
Tidak seperti jurus naruto dan kurama yang lain yang menggunakan chakra dari luar atau dari alam, jutsu Naruto Mode Baryon ini menggunakan atau mengonsumsi cakra dari Kurama dan naruto sendiri. Hasil dari jurus ini mengakibatkan peningkatan chakra yang sangat luar biasa bahkan Isshiki dan Sasuke sangat terkejut melihatnya. Saat digunakan dapat meningkatkan refleks, kecepatan, dan kekuatan Naruto bahkan bisa melebihi kemampuan dari Isshiki Otsutsuki. Dengan jurus baru ini Naruto dengan mudah menangkis dan menghindari serangan serta merebut tongkat hitam Isshiki. Ditambah lagi dengan kemampuannya ini semua chakra yang terhubung dengannya atau lawan bersentuhan maka akan ikut menguras energi dan daya hidupnya atau juga bisa disebut umurnya dalam hal ini adalah Isshiki.
Kekurangan dari jutsu Naruto Mode Baryon ini adalah :
- Tidak bisa digunakan terlalu lama atau sembarangan.
- Pengguna tidak boleh melakukan gerakan yang tidak perlu, karena mengkonsumsi chakra pada kecepatan yang jauh lebih cepat
- Membutuhkan fokus yang intens untuk dipertahankan jurus ini
- Menguras kekuatan dan umur pengguna. Karena menggunakan chakra mereka sendiri maka chakra mereka akan habis dan tidak dapat di isi ulang yang mengakibatkan salah satu dari mereka akan mati dalam hal ini adalah Kurama.
Demikian artikel kali ini tentang Jurus Mode Baryon Naruto vs Isshiki semoga bermanfaat terima kasih.
Related Posts
- Daftar Nama Karakter One Piece Anime Lengkap MangaDaftar Nama Karakter One Piece Anime Lengkap Manga - Siapa yang tidak kenal dengan One Piece merupakan salah satu seri manga dan anime terbaik dan te ...
- Shin no Nakama Janai Sinopsis Karakter Anime Novel LengkapDaftar Nama Karakter Shin no Nakama Janai Anime Sinopsis Novel Lengkap - Shin no Nakama ja Nai to Yuusha no Party wo Oidasareta node, Henkyou de Slow ...
- Karakter Kinsou no Vermeil Sinopsis Anime MangaDaftar Nama Karakter Kinsou no Vermeil Sinopsis Anime Manga Lengkap - Kinsou no Vermeil: Gakeppuchi Majutsushi wa Saikyou no Yakusai to Mahou Sekai w ...
- Lagu Naruto Semua Judul Terbaik Terpopuler LengkapSalah satu manga dan anime yang paling populer saat ini khususnya di Indonesia yaitu naruto. Ya ini juga merupakan salah satu anime favorit saya seja ...
- Nama Karakter Jujutsu Kaisen Lengkap Manga AnimeDaftar Karakter dalam Jujutsu Kaisen Manga Anime Lengkap - Jujutsu Kaisen atau yang dalam bahasa Indonesia berarti "Pertarungan Sihir" merupakan sebu ...
- Nama Karakter Kage no Jitsuryokusha ni Naritakute! Sinopsis Anime Manga NovelDaftar Nama Karakter Kage no Jitsuryokusha ni Naritakute! Sinopsis Anime Manga Novel Lengkap - Kage no Jitsuryokusha ni Naritakute! atau dalam Bahasa ...