Daftar Lagu Sia yang Enak Didengar, Bagus, dan Terbaik - Sia atau Sia Furler atau yang bernama lengkap Sia Kate Isobelle Furler adalah seorang penyanyi dan penulis lagu yang lahir di Adelaide, Australia pada 18 Desember 1975. Sia memulai karier sebagai penyanyi solo sejak merilis album perdananya "Only See". Genre musik yang ia mainkan adalah Alternative rock, pop, dance, soul, jazz, downtempo, indie, rock, electronica. Selain menjadi seorang penyanyi kita ketahui pula bahwa Sia Furler juga seorang penulis lagu yang dimana karya-karya lagu nya telah diakui dunia dengan banyaknya lagu yang berhasil menjadi hits. Dalam dunia musik Sia Furler sudah termasuk musisi yang sudah sangat berpengalaman sekali dimana dirinya telah berkarya selama puluhan tahun lama nya. Baca juga Daftar Lagu Adele Terbaik
Sia mulai terkenal setelah merilis album "Some People Have Real Problem" pada 2008, dan menjadi co-singer dalam lagu "Titanium" dan "She Wolf (Falling to Pieces)" milik David Guetta. Sekarang Sia sudah merilis album terbarunya "1000 Forms of Fear" yang membuat namanya semakin dikenal dengan lagu andalannya 'Chandelier'. Di album "1000 Forms of Fear", pada saat Sia tampil live di atas panggung, Sia selalu menutupi muka nya dan yang di tunjukkan adalah tarian dari penari cilik
Hingga saat ini Sia telah mengeluarkan beberapa Album studio yaitu:
- Album OnlySee (1997)
- Album Healing is Difficult (2001)
- Album Colour the Small One (2004)
- Album Lady Croisant (2007)
- Album TV is My Parents (2009)
- Album We Are Born (2010)
- Album The Best Of … (2012)
- Album 1000 Forms of Fear(2014)
- Album This Is Acting (2016)
Dan berikut adalah beberapa Kumpulan Daftar Lagu Sia yang Enak Didengar, Bagus, Terkenal, dan Terbaik dari yang lama hingga terbaru versi blog Zonanesia:
- Sia - Cheap Thrills
- Sia - Chandelier
- Sia - Snowman
- Sia - Elastic Heart
- Sia - Alive
- Sia - Big Girls Cry
- Sia - Bird Set Free
- Sia - Breathe Me
- Sia - Fire Meet Gasoline
- Sia - Unstoppable
- Sia - Soon We'll Be Found
- Sia - Move Your Body
- Sia - Broken Glass
- Sia - Eye of the Needle
- Sia - Reaper
- Sia - House On Fire
- Sia - California Dreamin'
- Sia - Clap Your Hands
- Sia - One Million Bullets
- Sia - Salted Wound
- Sia - You're Never Fully Dressed Without a Smile - 2014 Film Version
- Sia - I'm in Here
- Sia - The Girl You Lost to Cocaine
- Sia - You've Changed
- Sia - Buttons
- Sia - Sweet Design
- Sia - I Go To Sleep
- Sia - My Love
- Sia - Day Too Soon
- Sia - Black & Blue
- Sia - Burn the Pages
- Sia - Taken for Granted
- Sia - Dressed in Black
- Sia - Kill and Run
- Sia - We Are Born
emoga postingan tentang Kumpulan Daftar Lagu Sia Furler yang Bagus, Enak Didengar, terkenal dan Terbaik dapat bermanfaat untuk Sobat semua. Baca juga Daftar Lagu Ariana Grande Terpopuler
Related Posts
- Daftar Lagu Dimitri Vegas and Like Mike Terbaik Terpopuler Enak DidengarDimitri Vegas n Like Mike adalah Duo DJ yang berasal dari Belgia, mereka terdiri dari saudara laki-laki yaitu Dimitri Thivaios dan Michael Thivaios. ...
- Daftar Lagu Boys Like Girls Enak Didengar, Terbaik, dan Populer Boys Like Girls adalah sebuah band yang dibentuk pada tahun 2005, band ini bergenre Pop punk, power pop, alternative rock dan emo yang berasal dari ...
- Lagu Guns N Roses Terbaik yang Enak Didengar TerpopulerKoleksi Daftar Lagu Guns N Roses Terbaik yang Enak Didengar - Guns N' Roses atau biasa disingkat GNR adalah sebuah grup musik/band rock yang berasal ...
- Daftar Lagu Sleeping with Sirens yang Paling Enak Didengar, Terpopuler, dan TerbaikSleeping with Sirens adalah sebuah band yang berasal dari Orlando, Florida Amerika Serikat. Band ini dibentuk pada tahun 2009 oleh mantan personil-pe ...
- Daftar Lagu Taylor Swift Enak Didengar, Terbaik dan PopulerDaftar Lagu Taylor Swift Enak Didengar, Terbaik dan Populer - Pada kesempatan kali ini akan berbagi tentang Daftar Lagu Taylor Swift Enak Didengar, T ...
- Daftar Lagu Green Day Terbaik Populer dan Enak DidengarHalo Sobat semua apa kabarnya hari ini? kempatan kali ini admin akan berbagi tentang Daftar Lagu Green Day Terpopuler dan Enak Didengar, sebelum itu ...