Apa Perbedaan Antara United Kingdom, Great Britain Dan England (Inggris) ?








Eh, ini mau panggil UK ke Inggris? Great Britain ini apa pula?
Niall Horan ini dari UK ke Irlandia?


Pastinya
banyak yang bertanya tanya tentang persoalan di atas. Saya bagikan sedikit
pembacaan saya tentang perbedaan tersebut.


Kita
mulai dengan United Kingdom atau singkatannya UK.


UK
merupakan sebuah negara yang berdaulat yang meliputi Inggris, Wales, Skotlandia
dan Utara Irlandia. Masih susah untuk paham ?


UK
dibentuk pada tahun 1707 dalam Act Of Union, namun nama UK diambil setelah
tahun 1801 setelah masuknya Irlandia.


Great
Britain pula kepulauan atau tanah besar yang didiami 3 negara yaitu Inggris,
Skotlandia dan Wales.


Nama
Britain diambil dari perkataan Roman, iaitu Britannia. Terdapat 2 konflik yang
menyebabkan terdapatnya perkataan “Great” di hadapan Britain. Yang pertamanya
ialah disebabkan mahu membedakan sebutan sebuah kawasan di Perancis yaitu
Brittanny. Kedua, ia disebabkan ego Raja James I yang mahu menyatakan bahawa
beliau bukan sahaja raja kepada ‘Old Roman Britain’ tetapi raja kepada
keseluruhan pulau, lalu menggelarkan beliau sebagai ‘King Of Great Britain’.


Inggris
merupakan sebuah negara seperti Wales dan Scotland. Inggris merujuk kepada
sebuah negara, tetapi ianya bukan sebuah negara yang berdaulat. Inggris
merupakan sebuah negara terbesar di dalam UK dari segi keluasan mahupun
populasi. Inggris merupakan nadi kepada UK dan kota London merupakan ibu negara
kepada UK.


Oleh
sebab itu, Inggris seringkali dianggap (walaupun salah) sebagai UK secara
keseluruhannya.


Secara
konklusinya, dapatlah kita rumuskan bahawa:


1.UK
merupakan sebuah negara yang berdaulat yang terdiri daripada Inggris, Skotlandia,
Wales dan Utara Irlandia.


2.Great
Britain merupakan sebuah tempat/pulau yang menempatkan Inggris, Skotlandia dan
Wales.


3.Inggris
merupakan sebuah negara dibawah United Kingdom.


KENAPA FIFA WORLD CUP
ATAU EURO TIDAK BERTANDING ATAS WAKIL UNITED KINGDOM ?








Hal
ini disebabkan persatuan sepak bola (FA) telah dibentuk dan ianya berkembang
secara sendiri pada akhir tahun 18-an. FIFA telah dibentuk pada tahun 1904.
Secara ringkasnya, FIFA telah setuju untuk membenarkan negara dibawah UK
bermain di ajang internasional secara sendiri.


Inggris
seperti yang kita tahu negara yang paling sukses diantara negara UK yang lain
diperingkat internasional.








Share this

Related Posts

close